Suatu hari ada seorang anak yang bernama Dina. Dina adalah anak orang kaya kalau dia punya barang baru pasti dipamerkan ke siapa saja. Suatu hari dina sedang berjalan-jalan dekat sungai, dia pengen cuci muka pas lagi cuci muka dia melihat seekor cacing dan dia langsung pergi dari situ lalu tak sengaja menyenggol ekornya lalu dia minta maaf, habis itu mereka berjalan bersama lalu dia menceritakan hal tersebut. Begini dia menceritakannya, di situ ada ulat kata dina, nah merasa takut sama ulat kata seseorang itu, lalu dia berkenalan, “hai namaku Dina siapa namamu?” kata Dina. “Namaku Arik alias Andi bagaimana ceritanya kamu bisa melihat ulat ini?” Tanya Andi. “Begini, tadi aku mau cuci muka di sungai lalu aku melihat cacing di lututku begitu ceritanya” kata Dina. “Nampaknya kamu orang kaya yang sombong ya?” Kata Andi. “iya aku emang sombong kalau ada barang baru pastiku pamerkan” kata Dina. “Makanya jangan suka sombong itu balasannya”. “iya iya deh aku tak bakalan sombong” kata Dina sedikit malu.
Vila Elekrik 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 comentário ▼
Wah tulisannya bagus ya. Terus nulis lagi ya biar aku dapat baca tulisan Daffa teruuus
Salam kenal,
Dika
Posting Komentar